Taman Bungkul Bojonegoro

Sunday, 12 April 2015 | 0 comments



Rencana pemerintahan Bojonegoro akan membangun taman kota yang diberi nama taman bungkul. Seperti pada gambar di bawah ini.

Ilustrasi Taman Rajekwesi Bojonegoro

| 0 comments



Renovasi tempat yang belum maksimal termanfaatkan juga dilakukan di terminal rajekwesi lama, rencananya akan disulap menjadi taman Inovasi yang memunculkan icon produk unggulan buah-buahan yang ada di Bojonegoro seperti belimbing, salak, jambu biji dan jambu air. Taman ini diberi nama Taman Rajekwesi, untuk grand desain taman seperti berikut.

Batu Semar : Prasasti Bojonegoro

| 0 comments



Batu Semar : Prasasti di tengah-tengah kota Bojonegoro, di awal tahun 2015 ini digemparkan dengan pengangkatan batu semar yang ada di desa Krodonan, Kecamatan Gondang yang awalnya sering digunakan untuk tempat ritual ngalap berkah oleh warga sekitar maupun dari daerah lain. Batu ini beratnya sekitar 80 ton. Untuk saat ini pengangkatan sudah selesai dan sudah ditempatkan di dekat taman kantor Pemerintahan Bojonegoro.

Kantor Dinas Bojonegoro

| 0 comments



Kantor Dinas Bojonegoro juga dilakukan di beberapa kantor yang ada. Salah satu renovasi yang sangat nampak adalah Dinas Pendidikan, renovasi ini menghabiskan biaya sekitar 12 Milyar dan ditahun 2014 sudah selesai. Nampak di bawah ini kantor Dinas Pendidikan Bojonegoro yang baru.

Kantor Pemerintah Kabupaten Bojonegoro

| 0 comments



Kantor Pemerintah Kabupaten Bojonegoro. Gedung megah dan berlantai 8 ini menghabiskan anggaran sekitar 55 Milyar. Letak gedung ini di tengah-tengah pusat kota dan tepat di samping alun-alun Bojonegoro.

Masjid Darussalam Bojonegoro

| 0 comments



Masjid Darussalam Bojonegoro, masjid ini dengan 2.422 meter persegi dan berdiri di atas lahan seluas 3.562 meter persegi. Masjid ini mampu menampung jamaah mencapai 1.100 orang dan memiliki dua lantai.
 

  • Donec convallis accumsan elit, ac interdum.

    Curabitur ut dui lacus. Pellentesque habitant morbi tristique senectus et netus et malesuada.

  • Fusce pretium, nisl et dignissim dictum, sapien

    Suspendisse id erat sit amet ante interdum suscipit eget sed quam. In aliquet pulvinar nisi vitae dignissim.

  • Donec convallis accumsan elit, ac interdum.

    Suspendisse id erat sit amet ante interdum suscipit eget sed quam. In aliquet pulvinar nisi vitae dignissim.


Copyright © 2013 BCorporat | Design by Wocil Templates | Blogger Tips and Tricks
Home / Archive / Contact / Privacy Policy / Login